Rabu, 31 Oktober 2007
Asal usul Blog
Hingga pada tahun 1998, jumlah blog belum berkembang secara signifikan. Pembuatan blog pada saat itu memerlukan keahlian dan pengetahuan khusus tentang pembuatan website, HTML dan web hosting. Baru pada Agustus 1999 sebuah perusahaan di Silicon Valley, San Francisco, California, Amerika Serikat, bernama Pyra Lab meluncurkan layanan Blogger.com yang memungkinkan siapa pun dengan pengetahuan dasar HTML, dapat menciptakan blog-nya sendiri secara online dan gratis.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar